Sabun wajah berbentuk gel transparan yang memiliki pH rendah (5.0-6.0), serupa dengan pH alami kulit wajah, sehingga sangat sangat lembut dan cocok untuk segala jenis kulit