Ice cream yang creamy dalam balutan cone yang renyah Rasa oreo Kombinasi ikonik creamy dan crunchy ini merupakan ciri khas Cornetto yang tidak bisa Anda temukan pada ice cream lain