NUVO Family Relex & protect adalah sabun antibakterial dengan kandungan TCC yang efektif melawan kuman dan bunga lavender memberikan sensasi wangi yang menyenangkan . Nuvo bodywash Relex & protect memberikan sensasi rileks dan nyaman untuk anda.